Posted by : Chamomiru Senin, 11 Maret 2013

The Walensee House, boleh jadi inilah salah satu rumah dengan pemandangan terindah di dunia. Dibangun tahun 2007 dengan luas 140 meter persegi, rumah ini terletak persis di tepi danau Walensee, Swiss. Rumah yang berlokasi di Unterterzen ini kini ditinggali oleh sebuah keluarga.

The Walensee House

The Walensee House

The Walensee House

The Walensee House

hThe Walensee House

Rumah yang khusus didesain dan dibangun oleh KM Architektur ─salah satu perusahaan arsitek terkenal di Eropa─ ini berada di kota Unterterzen, dan menjadi salah satu spot obyek wisata kota setempat. Hal ini karena keindahan lokasi rumah ini yang persis berada di tepi danau Walensee, serta berhadapan langsung dengan pemandangan gunung Churfürsten.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Popular Posts

Labels

Followers

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © 2013 The Times -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -